Cara Memasukan Format .ASE ke Adobe llustrator

Posted by Unknown on Rabu, September 23, 2015 with No comments
Apa itu Format .ASE ? 


 via adl.fy

 via shorte.st




Format ASE adalah warna kombinasi yang sudah di set sesuai kebutuhan Designer Adobe Ilustrator. Jika anda merasa designer, maka jangan terus memakai warna bawaan didalam aplikasi Adobe Illustrator.
Ini adalah warna pemilihan dari semua designer yang bersumber pada web www.color.adobe.com
tapi mungkin anda terlalu sibuk untuk mendownloadnya.
Nah sekarang bagaimana supaya Format ASE alias format warna ini menempel di Adobe Ilustrator.
Langkah pertama adalah Buat Folder baru 
Lihat gambar :


Buka Folder nya maka tampilannya seperti ini tapi hanya sekedar cek saja...tapi COPY folder nya mari kita ke tahap selanjutnya


Langkah kedua 
Cari Local Disk (C) dan cari Folder Program File


Klik Folder Adobe :


Cari Folder Adobe Illustrator :


Klik Preset :


Klik en-US :


Setelah itu Folder Ai colors yang sudah di COPY, sekarang PASTE kan saja
Lihat Gambar :


Nah disini kita buka Adobe Illustratornya Cari ikon Swatch Libraries menu 
Lihat Gambar :


Klik  "Other Library..." 


Lalu pilih "ai color" Folder yang kita copas tadi diawal..


Lalu akan muncul seperti gambar dibawah ini :


Sekarang kita coba,pilih salah satu warna maka hasilnya seperti ini


Selesai...